BLOGGER TEMPLATES AND TWITTER BACKGROUNDS

Rabu, 05 Mei 2010

BAB 6

F. Cara Penelitian.

Cara Penelitian yang digunakan dalam penyusunan proyek penelitian ini adalah :

1. Studi Literatur mengenai konsep Sistem Operasi Open Source Ubuntu dan juga pengelolaan manajemen jaringan dengan menggunakan FreeRADIUS dan Chillispot.

2. Studi Literatur mengenai konsep web-server Apache, dan juga konsep bahasa PHP (PHP Hypertext Preprocessor), serta basis data MySQL.

3. Konsultasi dengan pihak pemerintah dalam hal ini oleh Dinas INFOKOM Kab. Tuban.

Adapun spesifikasi perangkat komputer yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut :


1. Perangkat Keras (Hardware).

a. Processor : Intel Pentium 4, 2,8 GHz.

b. RAM : DDR-SDRAM V-GEN 2×(256 MB).

c. Mainboard : ASRock 775i65GV.

d. VGA : Onboard.

e. Harddisk : SEAGATE 40 GB.

f. Internal Drive : CD-RW LG.

g. Network Adapter : 2 x Realtek RTL8139/810x Ethernet NIC.

h. Add-On Card : Smart Link 56K Voice Modem.

i. Monitor : GIC 15"

j. Mouse : LOGITECH 3D Optical Mouse.

k. Keyboard : LOGITECH.

2. Perangkat Lunak (Software).

a. Sistem Operasi : TUPOT (Tuban Hotspot)

(Remake from Ubuntu 9.10)

b. CMS : Joomla.

c. Web-Server : Apache.

d. Database : MySQL.

e. Web-Editor : Mousepad.

f. Word-Editor : ABIWord.

g. Image-Editor : GIMP.

h. RADIUS : FreeRADIUS.

0 komentar: